Bawaslu Kabupaten Nias Selatan Laksanakan Bimbingan Teknis Pengawasan Logistik Pemilu 2024 Kepada Panwaslu dan PKD Se Kabupaten Nisel

Bawaslu Kabupaten Nias Selatan Laksanakan Bimbingan Teknis Pengawasan Logistik Pemilu 2024 Kepada Panwaslu dan PKD Se Kabupaten Nisel


Tren24jam.com- Dalam rangka penyelenggara pemilu tahun 2024 tinggal beberapa hari lagi,Bawaslu Kabupaten Nias Selatan melaksanakan bimbingan teknis pengawasan logistik pemilu yang dilaksanakan di Gedung BKPN Teluk Dalam,Rabu 7/02/2024


Dalam acara tersebut tampak ketua Bawaslu Nias Selatan 'Neli Pesta Hartati Zebua, yang didampingi kedua Komisioner Bawaslu Divisi P3S Romanus Ikhlas Halawa resmi Buka acara Bimtek tersebut.


Adapun Narasumber yang di undang oleh Bawaslu yakni Mantan Komisioner KPU 'Sumangeli Mendrofa,SE.,MM

Kegiatan tersebut di hadiri oleh seluruh 28 Kecamatan baik Panwaslucam Maupun PKD Se Kabupaten Nias Selatan wilayah daratan Kabupaten Nias Selatan.


Neli Selaku Ketua Bawaslu berharap agar peserta mengikuti bimtek tersebut agar jadi bekal dalam menjalankan tugasnya sebagai pengawas pemilu sesuai tingkatnya,sehingga pemilu bisa berjalan dengan baik dan sukses.(Abdul)

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai dengan topik dan tidak menaruh link aktif. Terima kasih atas perhatiannya.

Previous Post Next Post