Babinsa koramil 03/pegasing Ciptakan Masyarakat Lebih Mandiri Menjadi Petani Kopi

Babinsa koramil 03/pegasing Ciptakan Masyarakat Lebih Mandiri Menjadi Petani Kopi


Takengon, tren24jam.com- Dalam kerja sama yang baik itu sangat penting antara Bintara Pembina Desa (Babinsa) dengan warga binaan dilapangan, yang merupakan tugas mereka untuk mendampingi petani demi kesejahteraan  masyarakat.Saptu (19/03/22).

Babinsa koramil 03/pegasing Kodim 0106/Ateng Serda M. Kholil, menyampaikan untuk melaksanakan komsos dan bantu warga memanen kopi di perkebunan milik Hamdan (40) seluas 1 hektar yang ditanam menjelang 3 tersebut kini sudah siap untuk dipanen bertempat di desa bies baru, kec. Bies, kab. Aceh tengah.

Pengetahuan yang dimiliki oleh Babinsa mulai dari menanam sampai memanen tanaman kopi sudah diberikan kepada petani sehingga dengan pengalaman yang dimiliki oleh warga bisa di kembangkan bagi petani lainya, sebagai bukti TNI AD benar-benar menjalankan tugas yang mencakup Operasi Militer Selain Perang (OMSP). ”Karena pendampingan pertanian ini masuk dalam OMSP, maka kami benar-benar bantu petani, agar hasilnya meningkat dan kualitas kopi sesuai yang diharapkan”,/pegasing Serda M. Kholil

Pendampingan ini akan terus dilaksanakan kepada setiap kelompok tani utamanya bukan hanya menjelang musim tanam, dan panen tetapi harus disertai perawatan hingga masa penen serta penjualannya, hal ini akan berkelanjutan karena Babinsa  merupakan sebagai ujung tombak prajurit teritorial yang terdepan, "bersentuhan langsung dengan masyarakat sehingga dengan kegiatan Komsos seperti pendampingan harus ditingkatkan agar masyarakat semakin dekat, dengan kegiatan semacam ini semoga kemanunggalan antara TNI dengan Rakyat akan semakin terjaga”.

Ia menambahkan, Apalagi kopi arabika gayo ini bukan hanya daerah saja yang mengenal tetapi sudah mendunia kualitasnya terbaik harapan saya kita nanti bisa berkordinasi dengan orang luar untuk menciptakan rasa lebih dinikmati bukan hanya pecandu kopi tetapi gimana cara orang lain bisa menikmatinya" katanya".

Selaku pemilik kebun Hamdan (40) mengucapkan banyak terima kasih kepada babinsa hampir 4 tahun bersama mendampingi dan berikan motivasi kepada warga untuk mendukung petani lebih mandiri dan terus maju tidak berharap bantuan demi massa depan keluarga agar masyarakatnya lebih sejahtera" Ungkapnya".

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai dengan topik dan tidak menaruh link aktif. Terima kasih atas perhatiannya.

Previous Post Next Post